Yudisium Semester Gasal Tahun Akademik 2021/2022

Yudisium Semester Gasal Tahun Akademik 2021/2022

Category : Berita

SURABAYA. Dinyatakan Lulus dan di lakukan pengukuhan terhadap 21 orang calon Sarjana (S1) administrasi Publik, dan 14 orang calon Sarjana (S1) Administrasi Bisnis, serta 7 orang calon Strata dua (S2) Magister Administrasi Publik dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Hang Tuah oleh Dekan FISIP, Dr. Edi Suhardono, S.E., M.AP., CIQnR di sebuah acara resmi Yudisium FISIP Semester Gasal Tahun Akademik 2021/2022 secara online melalui ZOOM

Ke 42 orang calon sarjana S1 dan S2 tersebut di atas adalah terdiri 3 prodi kelulusan dari Program Studi Administrasi Publik dan Program Studi Administrasi Bisnis Serta Magister Administrasi Publik

Secara simbolis Dekan FISIP melepaskan Jas Almamater kepada perwakilan mahasiswa sebagai tanda telah berakhirnya masa pembelajaran menempuh studi S1 dan S2 di FISIP

Dalam kesempatan yang sama pula Dekan berkenan memberikan Reward hadiah kepada mahasiswa berprestasi di bidang akademik dari masing masing prodi.

Adapun nama nama perwakilan mahasiswa terbaik di bidang akademik dari perwakilan prodi adalah sbb:

  1. Aisyah Jasmine Tantirasari (20170510068) dengan IPK 3,76 (Prodi Administrasi Publik)
  2. Rahman Daviandi (20180520012) dengan IPK 3,91 (Prodi Administrasi Bisnis)
  3. Moh. Musleh (20190530004) dengan IPK 3,91 (Prodi Magister Administrasi Publik)

Kalendar Akademik

Video Profil FISIP UHT (Versi Indonesia)

Video Profil FISIP UHT (English Version)

ARSIP Band dalam Lomba Dies Natalis UHT ke-35

Lokasi

Jalan Arief Rachman Hakim No. 150 Sukolilo, Surabaya.